MENJADI MAHASISWA PRODUKTIF PADA PASCA PANDEMI COVID-19 oleh : Lutfi Nindya Arum Isnanti

Kata Pandemi Covid-19 sudah tidak asing lagi di telinga kita, hampir 2 tahun kita melaluinya. Ditengah – tengah kegiatan pembelajaran, kegiatan perkuliahan, hingga kegiatan sosial beriringan dengan virus corona. Tidak dapat dipungkiri bahwa adanya pembiasaan baru harus kita terapkan yang sebelumnya tidak ada. Melihat situasi ini kita sebagai mahasiswa harus tetap menjalankan kuliahnya dengan cara daring dimana kita harus melewati penyesuaian. Senang dan susahnya mahasiswa kuliah hanya bertatap maya, tak cukup jika hanya dituliskan di selembar kertas ini.

Continue reading “MENJADI MAHASISWA PRODUKTIF PADA PASCA PANDEMI COVID-19 oleh : Lutfi Nindya Arum Isnanti”